7 Tips agar Terhindar dari Psikosomatik Akibat Menghadapi Wabah COVID-19

Halo, Miks! Pernahkah Anda mendengar orang mengalami sakit fisik akibat bencana seperti gempa, banjir, asap atau wabah penyakit? Tidak sedikit orang yang mengalami psikosomatik akibat bencana tersebut, lo. Tahukah Anda bagaimana proses terjadinya penyakit psikosomatik itu dan bagaimana pula tips agar terhindar dari penyakit tersebut? Psikosomatik merupakan penyakit fisik diakibatkan gangguan psikis atau kejiwaan yang … Baca Selengkapnya

Obat Sakit Perut dari Bahan Dapur. Solusi Mudah dan Aman Selama Masa Lockdown

Hello, Miks! Sekarang ini banyak sekali orang-orang mengeluhkan sakit perut khususnya mag, ada yang ringan, sedang, dan bahkan yang sudah akut. Mag tidak bisa dianggap remeh karena lama kelamaan menjadi berat sehingga aktivitas sehari-hari akan terganggu. Penyebab mag banyak sekali dikemukakan para ahli. Satu di antaranya adalah diet (yang salah) dengan tujuan agar memiliki tubuh … Baca Selengkapnya